Resep Ceker Bacem Angkringan. Kali ini resep masakan q, akan memberikan masakan khas nusantara yaitu resep bacem tepatnya ceker bacem angkringan. Kami juga pernah memberikan resep bacem lainnya yaitu bacem tempe dan bacem tahu. Ceker bacem angkringan ini bisa anda buat untuk hidangan lauk pauk atau bisa dimakan dengan nasi putih langsung. Wah pastinya rasanya maknyus dan enak banget. Pastinya bunda dan sista dirumah penasaran bagaimana cara membuat ceker bacem ini dirumah. Simak resepnya dibawah ini, kita memerlukan diantaranya ceker ayam, ketumbar, kecap manis, bawang merah dan bahan lainnya.
Bahan ceker bacem angkringan :
Bahan ceker bacem angkringan :
- 1/2 kg ceker ayam
- 1/2 sendok teh garam
- 1/2 sendok teh ketumbar
- 1 sendok makan kecap manis
- 3 lembar daun salam
- 5 butir bawang merah
- 150 gram gula merah
- 2 ruas jari lengkuas
- 150 ml air
- Langkah pertama ceker yang sudah bersih kita aduk dan campur bersama bumbu halus, air, lengkuas, dan salam dan gula jawa.
- Kita masak diatas api sedang sambil sesekali kita aduk rata. Masak hingga kuah mengental dan empuk.
- Terakhir masukkan kecap manis agar lebih lezat dan enak.
Tag :
Masakan Indonesia,
Resep Lauk Pauk